Jajaran Satpol PP Tarakan melakukan razia senapan mainan yang marak di perjualkan selama lebaran. Hal ini dilakukan mengingat Mayoritas pemakai adalah anak – anak, yang dinilai belum mengetahui seberapa bahayanya senapan mainan tersebut. Selain itu juga dikhawatirkan akan berdampak buruk terhadap moral mereka yang terbilang masih anak – anak.
Kepala Satpol PP Tarakan, Dison SH mengatakan, razia yang dilakukan sore (23/08/2012), berhasil mengamankan salah seorang penjual di daerah Marconi, karena kedapatan menjual petasan yang menimbulkan leduman dan juga senapan mainan.
Dison SH manambahkan, untuk seluruh masyarakat Kota Tarakan, khususnya untuk para penjual senapan mainan agar tidak lagi menjualnya. Dan juga untuk para orang tua, agar senantiasa mendampingi serta memberikan pengertian yang baik kepada anak-anaknya.(rza/prs)*
Sumber Kutipan (Kecuali Gambar Ilustrasi) :
Terbit 24 Agustus 2012
LAYANAN PENGADUAN SETIAP HARI 1 X 24 JAM
SATPOL PP KOTA TARAKAN :
TELEPON (0551) 32492 ATAU
SMS (PESAN SINGKAT) KE 05515500655
BLOG INI DAPAT DIAKSES MELALUI
HANDPHONE (MOBILE VERSION)
KLIK DISINI : MOBILE VERSION
0 KOMENTAR ANDA:
Posting Komentar